Tuesday, July 26, 2016

Pengertian Metamorfosis Sempurna dan contohnya

Pengertian Metamorfosis Sempurna dan contohnya _ Metamorfosis adalah suatu proses perkembang biakan biologi pada hewan yang melibatkan perubahan penampilan fisik dan struktur setelah kelahiran. Perubahan fisik ini bisa terjadi karena akibat dari pertumbuhan dan differensiasi sel yang secara radikal berbeda.

Contoh metamorfosis sempurna

Dalam hal ini, Metamorfosis terbagi menjadi Metamorfosis sempurna dan Metamorfosis tidak sempurna. Khusus kali ini, kita hanya akan membahas tentang Metamorfosis sempurna dan contohnya.

Metamorfosis sempurna atau yang di kenal dengan istilah holometabola merupakan suatu proses perubahan bentuk yang terjadi pada serangga dimana hewan yang masih muda terlihat sangat berbeda dengan hewan biasa. Terdapat fase tansisi yang mana merupakan bentuk perubahan hewan dewasa.

Selanjutnya >>>
Pengertian Metamorfosis Sempurna dan contohnya Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment