Tuesday, December 15, 2015

Pengertian Gerhana Bulan

Gerhana terjadi dikarenakan benda pertama tertutupi oleh benda kedua yang melintas didepannya, seperti hal nya dengan gerhana bulan.

Pengertian Gerhana Bulan
Gerhana Bulan

Posisi ini pertama matahari, kemudian bumi dan selanjutnya adalah Bulan, jadi posisi bumi ditengah-tengah. Menutupi cahaya matahari dari bulan dan membuat bulan gelap tanpa bisa menerima cahaya matahari atau hanya bisa menerima sebagian dari cahaya matahari dikarenakan posisi bumi yang memang lebih besar dan jarak yang memisahkan juga masih bisa dijangkau untuk cahaya matahari yang bersinar.

Gerhana Bulan
Gerhana Bulan terjadi, disaat posisi bumi tepat berada diantara matahari dan bulan. Menutupi sebagian atau seluruh cahaya matahari dari pandangan bulan, hal ini bisa terjadi disaat-saat tertentu.

Jenis-jenis Gerhana Bulan

Pengertian Gerhana Bulan
Gerhana Bulan Total

  • Gerhana bulan Total, gerhana total terjadi disaat cahaya matahari ditutupi oleh bumi sepenuhnya sehingga sama sekali tidak bisa mencapai bulan. Sehingga menyebabkan bulan sama sekali tidak terkena cahaya, dan gerhana ini terjadi ketika posisi bulan tepat didaerah Umbra.
  • Pengertian Gerhana Bulan
    Gerhana Bulan Sebagian
  • Gerhana bulan sebagian, Gerhana ini terjadi disaat posisi bulan berada didaerah penumbra, posisi bumi masih diantara bulan dan matahari. Namun hanya sebagian yang tertutupi cahaya, dan bulan juga masih tertutupi oleh bumi. Atau hanya sebagian cahaya matahari yang tertutupi oleh bumi, sehingga bulan masih bisa menerima sebagian dari cahaya matahari.
  • Pengertian Gerhana Bulan
    Gerhana Bulan Penumbra
  • Gerhana Bulan Penumbra, Gerhana ini terjadi disaat bulan berada tepat di bagian penumbra dan masih bisa menerima keseluruhan cahaya matahari, namun warna yang terlihat berwarna suram.

Selanjutnya >>>
Pengertian Gerhana Bulan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment